Quiet quitting
Read More

Apakah Kamu Penganut Quiet Quitting?

Quiet quitting menjadi istilah yang populer sekarang ini, tetapi sebenarnya praktik ini bukanlah hal yang baru. Ketidakpuasan dalam pekerjaan juga dialami oleh generasi dahulu, tapi perasaan mereka lebih individual, dan tidak tersebar secara luas. Saat ini, orang-orang menggunakan media sosial untuk mempromosikan ketidakpuasan mereka, dan inilah kemungkinan pemicunya. Orang lain menjadi tahu (apalagi mereka yang bernasib sama), maka itu bisa jadi menjadi dalih pembenaran buat mereka untuk melakukan hal yang sama. Bagaimana dengan kamu?
Read More
Cara Mengetahui Nilai Diri Dan Meningkatkan Penghasilan Anda
Read More

Cara Mengetahui Nilai Diri Dan Meningkatkan Penghasilan Anda

Menjadikan nilai diri Anda benar dihargai sangatlah penting. Seberapa sering Anda menyaksikan, ketika seseorang tidak mendapatkan bayaran sesuai nilai keahlian mereka yang seharusnya ? Atau, pernahkan Anda tidak dihargai sesuai dengan nilai keahlian Anda sebenarnya ? Dan sebaliknya, ada orang yang dihargai terlalu tinggi, tidak sesuai dengan nilai kemampuan ia yang sesungguhnya. Ini tentang cara mengidentifikasi nilai diri Anda, mengkomunikasikan ke orang lain, sehingga potensi penghasilan Anda bisa dibayar secara penuh.
Read More
Antrian iPhone
Read More

Inilah Penyebab Orang Rela Antri Membeli iPhone 14

Mengapa orang-orang rela antri mengular ber jam-jam di toko, hanya untuk mendapatkan iPhone versi terbaru, meskipun harganya relatif mahal. Apa yang membedakan produk Apple dari yang lain? Mengapa perusahaan lain tidak memiliki fans sefanatik Apple? Padahal produk mereka bahkan melebihi performa produk Apple, dan mereka juga selalu melakukan inovasi. Apakah ini fenomena, ataukah ada penjelasannya ?
Read More
Inikah Akhir Dari Remote Work Dan Kembali Lagi Kerja Di Kantor?
Read More

Inikah Akhir Dari Remote Work Dan Kembali Lagi Kerja Di Kantor?

Elon Musk, Malcolm Gladwell, dan para eksekutif perusahaan kelas dunia mengatakan bahwa mereka tidak bisa menerima lagi karyawan yang bekerja secara remote. Mereka berpendapat bahwa produktivitas perusahaan dan kinerja perekonomian akan kembali baik jika para karyawan kembali masuk kantor. Di sisi lain, penelitian mengatakan bahwa produktivitas orang yang bekerja secara remote justru meningkat. Dan bahkan, survei mengatakan bahwa orang-orang tidak lagi mau kembali ke kantor. Bagaimana dengan Anda?
Read More
Inilah Yang Dilakukan Seorang Pemimpin Hebat
Read More

Inilah Yang Dilakukan Seorang Pemimpin Hebat

Kepemimpinan tidak diperoleh dengan mempelajari teori manajemen. Kepemimpinan itu tentang apa yang dilakukan, bukan yang cuma dikatakan. Pemimpin itu hadir terlihat, mereka memberi contoh. Ada hal-hal yang dilakukan dan menjadi ciri seorang pemimpin yang hebat, dan ada juga hal-hal yang tidak dilakukan oleh seorang pemimpin dan menjadi tanda-tanda seorang pimpinan yang buruk. Banyak orang menjadi pimpinan, hanya sedikit yang mampu jadi pemimpin. Pemimpin yang buruk peduli tentang siapa yang benar. Pemimpin yang baik peduli dengan apa yang benar.
Read More